Papburi Solo: Pelomba burung produk Papburi dapat hadiah khusus… (update)

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Lomba burung Papburi di Solo 10 April 2011
Papburi Solo sediakan hadiah khusus untuk penangkar burung yang terdata dalam database organisasi

Paguyuban Penggemar Burung Kenari Indonesia (Papburi) Solo saat ini mulai mensosialisasikan program motivasi untuk peserta lomba agar membeli dan melombakan burung-burung dengan ring penangkar (yang terdaftar sebagai member) Papburi Solo.

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

Program dilaksanakan dengan menyediakan tambahan hadiah sebesar Rp. 1.000.000 apabila burung peserta yang menggunakan ring Papburi Solo memenangkan lomba Best of The Best yang saat ini diadakan sebanyak dua kali dalam setahun.

Hal itu disampaikan Om Puguh Laropstars, Ketua Papburi Solo, kepada Om Kicau via email kemarin.

Maaf menyela, kalau burung Anda kondisi ngoss terus dan pengin jadi joss, gunakan TestoBirdBooster (TBB), produk spesial Om Kicau untuk menjadikan burung ngoss jadi joss...

Pelaksanaan program tersebut dimulai dengan standarisasi ring para penangkar member Papburi Solo. Nantinya, kepada semua penangkar burung (member) akan diberikan ring untuk dipasangkan ke burung-burung produk mereka.

“Hal itu dilakukan agar merangsang penghobi burung yang melombakan burung di Papburi untuk membeli burung hasil tangkaran anggota Papburi Solo,” kata Om Puguh via telepun untuk mengoreksi artikel ini yang sebelumnya bisa dipersepsi bahwa yang mendapatkan hadiah adalah para penangkarnya. Karena yang benar adalah hadiah diberikan kepada peserta yang melombakan burung hasil tangkaran member Papburi Solo.

Mengenai keanggotaan penangkar Papburi Solo itu sendiri, menurut Om Puguh, sedang ditata ulang agar sesuai dengan kondisi riil saat ini. “Daftar yang ada saat ini belum mencerminkan kondisi yang sebenarnya karena ada beberapa di antara mereka sudah tidak menangkar lagi. Lagian, nantinya ada member yang benar-benar terverifikasi dan bisa dipertanggungjawabkan, dan ada daftar yang sekadar berupa listing karena yang bersangkutan ‘mengaku’ sebagai penangkar tetapi belum dilakukan verifikasi oleh Papburi,” jelas Om Puguh menunjuk pada daftar penangkar sebagaimana Om Kicau muat dalam artikel Daftar Penangkar Burung dalam Database Papburi Solo.

Selain menginformasikan adanya program baru tersebut, Om Puguh juga menyebutkan bahwa semua aktivitas Papburi Solo saat ini bisa diketahui melalui website mereka.

Om Puguh juga mengirimkan hasil lomba Papburi Solo 10 April 2011 seperti bisa Anda simak di bawah ini:

KELAS KENARI REGULER
NAMA BURUNGNAMA PEMILIKALAMAT
CANA VERAJIANG JIANGJOGJA
RAMBOSIGIT J2BFBOYOLALI
MR  BONDADI BERKATSOLO
SBRATUNJUNGSOLO
SASTRO MUNIINDRAJOGJA
BADAINONOKARTOSURO
SASABAMBANGSOLO
JANUR KUNINGKOH JIANGSOLO
HIJAU DAUNJOHNY WHASOLO
MR BONDBP WENASSOLO
 

KELAS KENARI KALITAN

NAMA BURUNGNAMA PEMILIKALAMAT
CABE RAWITVIOKLATEN
SAKRALSUSILOKLATEN
MR  BONDADI BERKATSOLO
SINGO EMASJEFRYSOLO
HABIBAHTUKIMINKLATEN
SAKRALSUSILOKLATEN
TULANG BESIMR ANDISOBA
ABU VULKANIKATKKARANGANYAR
GROBAK NGGOLINGTJKLATEN
SINGO EDANJEFRYSOLO
 

KELAS CAMPURAN IMPORT

NAMA BURUNGNAMA PEMILIKALAMAT
PETRUKPUTUTCOLOMADU
BERKATADI BERKATSOLO
THUNDERIPINSOLO
LEDEXPAK WENASSOLO
BLOROKBP ARIFSOLO
 

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

KELAS ANIS MERAH

NAMA BURUNGNAMA PEMILIKALAMAT
BERLIANBULUSSOLO
SETAN SELATANNARDI DISELSOLO
RED KINGFRANGKYSOBA
ALTERYLUDIBOYOLALI
HARMAHARISOLO
AC DCIIN BKLSOLO
SERDADUIIN BKLSOLO
PRIMADONANANDOSOLO
HERCULESANTOK RUDYSOLO
DELIMABEJOSOLO
KELAS KACER
NAMA BURUNGNAMA PEMILIKALAMAT
OXOMUKIDISOLO
CAESARHUSENSOLO
BLACK BOYFRANKYSOBA
BUKAN UNGGULANANGGO KAOSSRAGEN
QODRATHANDOKOKRA
BANDITADI BERKATSOLO
TRIMA SAJAANGGO KAOSSRAGEN
GONDAL GANDULBAMBANGCOLOMADU
INDAHMR DERIKwww.kicaumania.org
ROKETDIDIKBANYU AGUNG
KELAS COCAK HIJAU
NAMA BURUNGNAMA PEMILIKALAMAT
ALEGATORKENTHITSOLO
PIBUFIATKRA
BLESERARIFSOLO
ANAK PUNKSABUNKUSUMA  BC
ABLEHYANUPURWODADI
HULKMAMAKSOLO
A 3H SENOSOLO
KOSTERRUDISOLO
VENUSJAROTSRAGEN
SANTA HOKYJOKOSOLO
KELAS CENDET
NAMA BURUNGNAMA PEMILIKALAMAT
ROSARIP WENASSOLO
LASTOCKRAHMATSOLO
KEONG RACUNSONNYPURWODADI
GRANDONGP AGUSSOLO
LABA LABAIRWAN VS NUGROHOSOLO
MBEJOTOTOKSOLO
TEMPOYAKIIN BKLSOLO
MR XMR XSOLO
METEORJAROTSRAGEN
SUKROH SENOSOLO

Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.

BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.

2 Comments

Komentar ditutup.