Info harga burung Maret 2013: Burung impor banjiri PB Pramuka

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Untuk memenuhi permintaan beberapa sobat kicaumania, berikut ini update harga burung di sejumlah pasar burung di Pulau Jawa. Info harga ini baru mencakup wilayah Jakarta, Tangerang, Surabaya, serta wilayah eks Karesidenan Kediri. Apabila data mengenai perkembangan harga burung di Jogja, Solo, Semarang, Bandung, dan Malang sudah lumayan lengkap, akan dikabarkan dalam artikel terpisah.

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

KENARI TAIWAN
KENARI TAIWAN

Perlu diketahui, info harga burung ini hanya sekadar acuan, sehingga masih dimungkinkan mengalami fluktuasi entah naik atau justru turun. Beberapa harga dibuat dalam kisaran, karena harga dari pedagang memang bervariasi. Selain itu, sebagian materi dihimpun dari laporan beberapa sobat di forum kaskus dan kicaumania.or.id. Oleh karena itu, sebaiknya tetap melakukan penawaran, karena ada beberapa info harga yang belum sempat ditawar calon pembeli.

INFO HARGA PB PRAMUKA

BURUNG PAILING
BURUNG PAILING

Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.

Sejak pekan lalu hingga awal pekan ini, PB Pramuka Jakarta kebanjiran burung impor, khususnya dari China dan Taiwan. Adapun murai batu (MB), khususnya dari Aceh dan Medan, mengalami kekosongan pasokan agak lama, terutama sejak banjir Januari lalu. Karena itu, yang umum dijumpai adalah MB Lampung dan MB Borneo.

Ada beberapa MB hasil ternakan / penangkaran yang dipasarkan di PB Pramuka, dan ini perlu diapresiasi para kicaumania sebagai awal membiasakan memelihara burung hasil penangkaran.

Berikut beberapa jenis burung impor yang saat ini banyak dijumpai di PB Pramuka beserta kisaran harga dan kondisinya.

Jenis BurungKisaran HargaKondisi
Kenari taiwanRp500.000Jantan, ombyokan, belum ketahuan bunyi
Kenari taiwanRp400.000Betina, ombyokan, belum ketahuan bunyi
Kenari hollandRp 600.000 – Rp 850.000Jantan, ombyokan, belum ketahuan bunyi
Kenari hollandRp500.000Betina, ombyokan, belum ketahuan bunyi
Cucak cungkoRp3.500.000
Poksai pipi putihRp3.000.000
PancawarnaRp 1 juta – Rp 1,5 juta
PailingRp 500.000 – Rp 700.000
Jalak hongkongRp1.500.000
Poksay hongkongRp3.000.000
Hwamei / wambieRp2.500.000sudah ngevoer

NB: Pancawarna sebenarnya juga bisa ditemui di Indonesia, tetapi yang ada di PB Pramuka umumnya burung impor dari China.

Nah, berikut ini beberapa jenis burung lokal yang banyak dijumpai di PB Pramuka beserta kisaran harga dan kondisinya.

Jenis BurungKisaran HargaKondisi
Cucak hijauRp650.000bahan, asal Banyuwangi
Anis merahRp 400.000 – Rp 600.000trotol
Anis kembangRp 350.000 – Rp 450.000trotol
Kenari lokalRp170.000bahan
Kenari lokalRp325.000sudah jadi
PleciRp50.000dada putih
PleciRp60.000dada kuning
MB MedanRp2.000.000anakan, ternakan
MB LampungRp250.000
Beo sumatraRp500.000piyik
MB BorneoRp 350.000 – 550.000bakalan, ngevoer
MB BorneoRp250.000bakalan, belum ngevoer
PentetRp 600.000 – Rp 800.000sudah jadi (isian standar)
Kacer pociRp150.000bakalan, belum ngevoer
Kacer pociRp 300.000 – Rp 400.000bakalan, ngevoer
Kacer pociRp 900.000 – Rp 1,5 jutasudah jadi
Kacer jabarRp350.000bakalan, ngevoer
Lovebird oliveRp2.500.000harga per pasangan
Lovebird olive BCRp4.500.000harga per pasangan
Lovebird pastel ijoRp5.000.000harga per pasangan
Ciblek gunungRp50.000anakan, masih diloloh
Ciblek gunungRp75.000anakan, sudah makan sendiri

Info tambahan:

Di PB Kebayoran Jakarta juga terdapat cucak hijau mudah hutan / MH (Rp 250.000 – Rp 300.000), cucak rante MH (Rp 100.000 – Rp 150.000), kutilang emas (Rp 60.000), dan sirpu / cipoh (Rp 400.000).

INFO HARGA WILAYAH TANGERANG

Info ini diperoleh dari sobat-sobat kicaumania dari sejumlah pasar burung di wilayah Tangerang, antara lain PB Lembang (Jalan Raden Fatah, Ciledug) dan Pasar Curug (hanya buka Rabu dan Minggu).

Jenis BurungKisaran HargaKondisi
MB MedanRp 3 juta – Rp 3,5 jutaMH, ngevoer halus
MB BorneoRp 200.000 – Rp 300.000trotol MH
MH LampungRp 500.000 – Rp 700.000MH
PentetRp300.000sudah jadi
Kacer pociRp 200.000 – Rp 300.000MH
Kacer lokal jawaRp300.000MH
Cucak hijauRp 450.000 – Rp 700.000MH

INFO HARGA PB KUPANG SURABAYA

Jenis BurungKisaran HargaKondisi
Anis kembangRp375.000trotol
Anis merahRp900.000jantan, ring
Kacer pociRp260.000bakalan
Cucak hijauRp550.000
Cucak hijauRp650.000trotol
MB MedanRp1.750.000
MB MedanRp2.000.000trotol
Cucak komboRp 100.000 – Rp 110.000bakalan
Cucak komboRp 500.000 – Rp 650.000sudah jadi
MB MedanRp2.000.000trotol, ternakan
MB MedanRp1.750.000muda hutan
MB LampungRp 250.000 – Rp 350.000muda hutan
KepodangRp200.000
Kenari lokalRp 200.000 – Rp 250.000bahan
Kenari black-redRp1.000.000sudah jadi
Kenari blue agateRp1.000.000sudah jadi
Kenari red mozaicRp1.000.000sudah jadi
Kenari merahRp1.200.000
PleciRp20.000
Ciblek gunungRp 80.000 – Rp 100.000anakan
Burung manyarRp15.000

 —

INFO HARGA WILAYAH EKS KARESIDENAN KEDIRI

Info harga ini dirangkum kicau-mania-blitar.blogspot.com untuk wilayah eks Karesidenan Kediri, yang meliputi Kota Kediri, Kota Blitar, serta Kabupaten Kediri, Blitar, Nganjuk, Trenggalek, dan Tulungagung.

Di wilayah ini terdapat sejumlah pasar burung yang ramai, yaitu PB Dimoro Blitar dan PB Setono Betek Kediri. Informasi dihimpun pada bulan Februari 2013. Jadi saat ini ada kemungkinan mengalami fluktuasi (bisa naik, bisa turun).

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

Jenis BurungKisaran HargaKondisi
Anis ampenanRp200.000trotolan
Anis ampenanRp110.000dewasa hutan
Anis cendanaRp350.000trotolan
Anis cendanaRp250.000dewasa hutan
Anis kembangRp400.000jaminan jantan
Anis kembangRp350.000belum disexing
Anis merahRp 800.000 – Rp 1,2 jutatrotol, jaminan jantan
Anis merahRp650.000trotol, acak (bisa jantan / betina)
Ayam hutanRp300.000remaja jantan
Ayam hutanRp100.000remaja betina
Ayam hutanRp350.000tangkapan dewasa
Ayam kateRp 250.000 – Rp 300.000dewasa, per pasang
Ayam ketawaRp150.000anakan betina
Ayam ketawaRp350.000anakan jantan
Ayam ketawaRp700.000dewasa jantan / betina
Ayam serama700.000 500.000per pasang
BeoRp 700.000 – Rp 850.000anakan
BeoRp500.000dewasa hutan
BetetRp 300.000 – 400.000
BlackthroatRp 1,25–1,75 jutajantan
BlackthroatRp1.150.000betina
BranjanganRp 500.000 – 800.000asal Jawa
BranjanganRp250.000asal Kalimantan
BranjanganRp100.000asal NTB
Cendet/pentetRp60.000tangkapan hutan
Cendet/pentetRp 30.000 – Rp 50.000piyikan
Cendet/pentetRp 80.000 – 350.000dewasa
Ciblek gunungRp250.000dewasa hutan
Ciblek kebunRp 200.000 – Rp 250.000
Ciblek kebunRp150.000dewasa hutan
Ciblek kebunRp 100.000 – Rp 150.000anakan
Ciblek sawahRp80.000dewasa hutan
CililinRp1.000.000dewasa hutan
Cucak ijoRp 700.000 – Rp 1,5 jutadewasa
Cucak ijoRp 350.000 – Rp 600.000trotolan
Cucak jenggotRp 250.000 – Rp 700.000tergantung kondisi
Cucak kelingRp50.000
Cucak bayemanRp90.000
Cucak ranteRp 100.000 – Rp 125.000dewasa hutan
Cucak ranteRp 150.000 – Rp 250.000trotolan
Kapas tembakRp 200.000 – Rp 350.000
CucakrowoRp 3 juta – Rp 4 jutaternakan umur 3-4 bulan
CucakrowoRp 4 juta – Rp 5 jutatangkapan hutan
DecuRp 100.000 – Rp 150.000dewasa hutan
DecuRp 175.000 – Rp 200.000trotolan
DerkukuRp50.000hutan
DerkukuRp 70.000 – Rp 500.000Ternakan
EmpritRp 2.000 – Rp 5.000
GagakRp 700.000 – Rp 2 juta
GaokRp 450.000 – Rp 750.000
Gelatik belongRp 150.000 – Rp 200.000per pasang
Gelatik putihRp800.000per pasang
Gelatik silverRp1.000.000per pasang
Gelatik kremRp600.000per pasang
Gelatik wingkoRp 75.000 – Rp 100.000
Burung gerejaRp 5.000 – Rp 50.000
Jalak baliRp6.500.000per pasang, trotolan/anakan
Jalak putihRp 450.000 – Rp 650.000
Jalak suren jawaRp 350.000 – 500.000asal Jawa, trotolan, penangkaran
Jalak surenRp250.000asal Sumatera, dewasa hutan
Pleci20.000 – 25.000bahan, dada kuning/putih
PleciRp500.000sudah jadi
Pleci NTBRp 35.000 – Rp 50.000bahan
Kacer jawaRp600.000
Kacer pociRp700.000
Kacer pociRp280.000bakalan hutan
Kenari YorkshireRp 5 juta – 7 jutabetina
Kenari YorkshireRp 7 juta – Rp 10 jutajantan
Kenari AF YSRp 300.000 – Rp 450.000anakan
Kenari F1 YSRp 1 juta – Rp 1,2 jutaanakan
Kenari F2 YSRp 1,8 juta – Rp 2,5 jutaanakan
Kenari lokalRp 120.000 – Rp 130.000bakalan bond
Kenari lokalRp120.000bakalan hijau
Kenari lokalRp 140.000 – Rp 150.000bakalan kuning
Kenari lokalRp350.000bakalan orange/sunkis
Kenari lokalRp250.000bakalan putih
KepodangRp250.000asal Bali / Sumbawa
KepodangRp 300.000 – Rp 500.000asal jawa
KolibriRp100.000tangkapan hutan
KutilangRp 10.000 – Rp 75.000
Kutilang emasRp 50.000 – Rp 100.000
Kutilang malaysiaRp80.000
Kutilang sumateraRp140.000
MantenanRp70.000
ManyarRp35.000dewasa
ManyarRp50.000trotolan
MbotokRp600.000
Murai airRp275.000
MB Aceh/MedanRp1.750.000trotolan hutan, jantan
MB Aceh/MedanRp1.500.000dewasa hutan
MB BorneoRp350.000dewasa hutan
MB NiasRp 500.000 – Rp 600.000trotolan
MB NiasRp 350.000 – Rp 500.000dewasa hutan
MB NiasRp 1,5 juta – Rp 3,5 jutasudah jadi
Palek/falkRp1.200.000per pasang
PancawarnaRp 350.000 – Rp 600.000
ParkitRp 90.000 – Rp 100.000per pasang
Parkit hollandRp 1.800.000per pasang
Pelatuk batuRp 50.000
Pelatuk bawangRp 600.000 – Rp 800.000
Pelatuk brambangRp 125.000
Pelatuk sampitRp 170.000 – Rp 200.000
Perkutut jawa/lokalRp 35.000 – 100.000
Poksai jambulRp 300.000asal Sumatera
Poksay imporRp 1.600.000(jumlah terbatas)
PrenjakRp 90.000
PuterRp 45.000 – Rp 70.000
RambatanRp 170.000 – Rp 150.000
RambatanRp 300.000sudah jadi
Rio-rioRp 80.000
RobinRp 500.000 – Rp 700.000
SamyongRp 500.000 – Rp 650.000
SangerRp 650.000– Rp 1,5 jutajantan
SangerRp 400.000 – Rp 1 jutabetina
Selendang biruRp 35.000dewasa hutan
Selendang biruRp 100.000trotolan
Sirpu / cipohRp 30.000 – Rp 50.000dewasa hutan
Sirpu / cipohRp 50.000 – Rp 100.000trotolan
Srigunting biasaRp 160.000
Srigunting kantilRp 500.000 – Rp 600.000
SrikatanRp 45.000dewasa hutan
SrikatanRp 90.000trotolan
Serindit jawaRp 60.000 – Rp 100.000
Srindit melayuRp 100.000 – Rp150.000paruh hitam (dewasa)
Sulingan / tledekanRp 150.000 – Rp 200.000dewasa hutan
Sulingan/ tled. lautRp150.000
Sulingan/ tledekanRp 250.000 – Rp 350.000dewasa hutan
Tengkek butaRp 50.000
Tengkek supit udangRp 100.000
Tralis/blerengRp 60.000
TrucukanRp 100.000 – Rp 200.000dewasa

Di sejumlah pasar di wilayah eks Karesidenan Kediri, terutama di PB Dimoro Blitar dan PB Setono Betek, Kediri, juga banyak dijumpai berbagai jenis lovebird. Berikut ini info harga per pasang lovebird :

Jenis LovebirdKisaran HargaKondisi
LB non-kuningRp 400.000 – Rp 700.000anakan
LB non-kacamataRp 500.000 – Rp 600.000anakan, warna acak
LB kacamata albinoRp 1 juta – Rp 1,5 jutaanakan, mata hitam
LB kacamata albinoRp 1,5 juta – Rp 2,5 jutadewasa, mata hitam
LB kacamata albinoRp 1,5 juta – Rp 1,8 jutadewasa, mata merah
LB kacamata albinoRp 2 juta – Rp 3 jutadewasa, mata merah
LB kacamata lutinoRp 1,8 juta – Rp 2,5 jutaanakan, mata hitam
LB kacamata lutinoRp 2,2 juta – Rp 3 jutadewasa, mata hitam
LB kacamata lutinoRp 2,2 juta – Rp 4 jutaanakan, mata merah
LB kacamata lutinoRp 3,5 juta – Rp 8 jutadewasa, mata merah
LB KM pastel kuningRp 900.000 – Rp 950.000anakan
LB KM pastel kuningRp 1 juta – Rp 1,5 jutadewasa
LB KM pastel putihRp 800.000 – Rp 1 jutaanakan
LB KM pastel putihRp 1 juta – Rp 1,5 jutadewasa
LB kacamata biruRp 400.000 – Rp 600.000anakan
LB kacamata biruRp 750.000– Rp 800.000dewasa
LB kacamata hijauRp 400.000 – Rp 600.000anakan, kepala hitam/merah
LB kacamata hijauRp 750.000– Rp 800.000dewasa, kepala hitam/merah
LB kacamataRp 700.000 – Rp 750.000anakan, kepala emas
LB kacamataRp 1,2 juta – Rp 1,3 jutadewasa, kepala emas

Bagi sobat kicaumania yang ingin memberikan info harga burung terbaru di daerah masing-masing, monggo di-share bersama di boks komentar.

Semoga bisa menjadi panduan sebelum hunting calon momongan.

Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.

BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.

36 Comments

    • Tidak selalu Om. Pengertian per pasang kalau di pasar burung adalah 2 ekor. Beda dengan penjualan di galeri yang khusus menjual calon pasangan induk atau pasangan induk siap produksi, ada jaminan co-ce.

  1. ass.kicau mania sama mau tanya saya abis beli burung kenari lokal harganya 350 rb apa saya di bohongi…..apakah ada kenari yang di bawah 350 rb? tnks

  2. Td barusan ngcek di pb. Lembang ciledug, harganya kok gk sama yah om momod.
    Gk sesuai ma postingnya .. Malah dilapangan lebih tinggi harganya.

    • Harga yang tercantum adalah harga kisaran jadi bukan harga patokan om, karena tergantung minat pasar dan suplai burung.

      • Okeh om momod …
        Td muter” lembang nyari MB, tp msh MH semua ngeri euy.
        punya info penangkar yg harganya bersahabat nda om 😀
        Tks om …

  3. Ya itulh kenapa tmn sepenghoby byk yg ketipu khususnya yg d jawa,,tp kadang dah d shre mreka mash ngotot ni mb lampng pada hl mreka tertipu mentah mentah,,dr harga aja dah nAmpak,,ngapain d krm ke jw klw d jual murah,,padahal klw d jual d smtra dg harga 1000k laris manis,, ngapain d jual ke jw klw hargA d bwh 500k..

  4. Saya dilampung, dan MB lampung disini kebanyakan berasal dari talang padang dan way kambas. Dilampung MB bahan aja 1jt – 1.5 jt.
    Tp kok murmer ya di ket diatas, itu MB lampung atau borneo om.
    Sepertinya salah om.

  5. Maaf om duto… mb lampung kok murmer bngt ya…t mb lampng asli atau mb borneo yg di poles jd mb lampung…??? coz d tmpt kami d sumatra harga mb belum ngevoer d atas 1000-1250k…bahkan ada saudara saya yg d lampung beli mb lampung bahan blm ngevoer 1300k…
    sekali lg maaf om soalnya banyak teman yg d jw penghoby mb yg sering ketipu beli mb lampung murmer teryata yg d beli mbLampung palsu alias mb borneo..

    • Iya ini, kalau melihat di beberapa wilayah, kayaknya hampir semua MB Lampung dijual murah meriah. Tapi banyak info yang mengatakan kalau sebenarnya MB Borneo, tetapi para pedagang selalu mengklaim MB Lampung.

      • duh MB borneo blm juga bs di terima di pulau jawa ya om….padahal baru tadi saya lht lombanya ternyata seru juga..tembakan,fighter dan agresifitas lumayan…padahal kalo buat sesama penghoby setidaknya bs buat angkat martabat MB borneo ya om..selain relatif murah tapi seru juga tuh hehe…kalo mslh harga di borneo sendiri(bjmasin dan palangka )yg saya tau ddah mulai merangsod…alias naik..MB borneo aja sekarang belum voor bisa rp.250rb…c.ijo kalmtn rp 400rb..hadeugh…tapi tetep semangat lah…hehehe

        • Om Iwan mb borneo dah bayak jg kok penghby d jw yg ngoleksi saya sendiri jg d kalmantn plng ke Riau bawa mb borne jg..cuma ibarat nya mb smtra,,ibarat Rokok surya atau sampoerna dah dulu punya merk dan pelanggan,,sama mb smtra dah lbh dl menjadi idola para penghoby Mb,,

Komentar ditutup.