KM Yogyakarta mantapkan gelaran latihan rutin dan lomba

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Komunitas Kicaumania.or.id Yogyakarta (KMYK) melakukan konsolidasi untuk semakin memantapkan pelaksanaan berbagai rencana dan program kerja. Program kerja yang menjadi prioritas garapan adalah gelaran rutin latihan bersama di Taman Wisata Kuliner Yogyakarta. Sedangkan dalam jangka pendek, mereka sedang mempersiapkan gelaran lomba burung yang direncanakan diadakan 1 Januari 2011.

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

Kelas yang digelar pada latihan rutin adalah anis merah, murai batu, cendet, kacer, cucak hijau, cucak jenggot, kenari, ciblek dan parkit. Biaya pendaftaran sebesar Rp. 10.000, sedangkan khusus untuk kelas parkit gratis biaya pendaftaran dan disediakan hadiah.

Sedangkan untuk rencana lomba, bisa dilihat pada brosur di bawah ini:

klik sekali untuk melihat gambar utuh, klik lagi untuk memperbesar

Sedangkan di bawah ini adalah brosur latihan rutin Sabtu.:

Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

Untuk Anda yang belum tahu lokasi lomba/latihan burung KMYK, berikut ini petanya:

Salam sukses untuk KMYK, salam dari Om Kicau.

Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.

BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.