Menur Seto dan Brandal nyeri di IKPBS Solo

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Dalam balutan cuaca mendung, even IKPBS di halaman Dinakeswan Balekambang Solo, Sabtu (24/11), berlangsung lancar hingga selesai. Hujan yang diawali tiupan angin, untungnya, baru terjadi setelah lomba usai sehingga para peserta pada sesi akhir bisa menyelesaikan proses administrasi pengambilan hadiah.

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

SUASANA KELAS MURAI BATU
SUASANA LOMBA DI KELAS MURAI BATU

Untungnya lagi, lapangan sudah diperkeras dengan paving blok, pun sebagian arena untuk penonton, sehingga tidak ada kubangan air dari hujan sebelumnya yang mengganggu para juri saat menilai maupun peserta saat menggantang burung.

Kelas pleci lebih ramai dari biasanya, kendati hanya dimainkan sekali. Menurut Husain, peserta asal Solo, dia optimistis pleci bakal kembali ramai seperti sebelumnya, setelah sempat menurun. “Bahkan even di Sleman, tanggal 2 Desember nanti, berani memainkan pleci sampai tiga kelas. Kita plecimania Solo bakal ngeluruk ke sana,” kata Husain.

Agak berbeda dari biasanya, kali ini sejumlah kicaumania Jogja juga terlihat di lapangan. Misalnya Patar yang menurunkan anis merah, murai, dan ciblek. Ada pula Inu, Nur Gendut, serta Mr Bhe dan kawan-kawan dari Peugeot BC yang cukup mendominasi kelas pleci.

“Saya tadi berangkat kurang pagi, jalanan macet, jadi ketinggalan empat sesi, sebagian hanya bisa mengikuti satu sesi saja,” ujar Patar, yang mengaku datang ke IKPBS Solo untuk mencari suasana lomba yang baru.

Dua jagoan memborong juara, yaitu Menur Seto milik Pak Kanjeng di kelas kacer, serta Brandal milik Candik Ayu di kelas cendet. Keduanya sama-sama dua kali (nyeri) menjadi juara pertama di kelas masing-masing.

MENENTUKAN JUARA PLECI
DETIK TERAKHIR PENENTUAN JUARA PLECI

Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.

PATAR JOGJA
PATAR JOGJA: CARI SUASANA BARU

Adapun Warjo dan kawan-kawan dari IKPBS mengaku mulai fokus untuk menyiapkan even Gebyar Tutup Tahun pada 30 Desember mendatang di lokasi yang sama.

“Kemasan harus lebih baik, harga tiketnya bisa terjangkau. Hadiah juga haru menarik, baik untuk peserta lokal maupun dari luar kota. Nanti kalau sudah fix  akan kita umumkan di omkicau.com, selain Agrobur dan BnR,” terang Warjo yang didampingi Fendi Guru.

Oke, ditunggu even berikutnya. (Waca-Jogja)

WARJO DAN FENDI: SIAP GELAR GEBYAR TUTUP TAHUN DI BALEKAMBANG, 30 DESEMBER MENDATANG.

Hasil Lomba IKPBS Balekambang Solo (24/11)

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

ANIS MERAH VIP
1. SensasiRoedi SBaron Indah Solo
2. ExtreemMr. DodikSolo
3. IndigoBul BulBekonang
4. BrekeleBambang WSolo
5. Raden MasSigit WMPKlaten
6. RonggengMr. BakuhSolo
ANIS MERAH BINTANG
1. IndigoBul BulBekonang
2. Satria LangitSigit WMPKlaten
3. BrekeleBambang WSolo
4. WiperPatarJogja
5. Bubur AyamHelmy AsalvoJogja
6. OntorejoJonathanSolo
7. GenesisPatarJogja
8. Joss 99TriyonoMojosongo
9. OjolaliTegarprocKartasura
10. Satria XXXMr YoyokRevensha Byl
KENARI SEJATI
1. GayusAbrorWonogiri
2. BaronsaiJeffry OsselaSolosewu
3. GadingmasYus-BetaWonogiri
PRENJAK SEJATI
1. Black DogBambangSolo
2. The MetrixHanafiSolo
3. Mata YahyaVegaSolo Baru
4. Kian SantangGavinDaleman
PLECI SEJATI
1. Mutiara SaktiMr. BhePeugeot BC Jogja
2. TorpedoIrwan SoloDT PCMI
3. MonalisaTop JNNew Saka BC
4. KlewerSipur KondeSolo
5. GentongMastonDuta PCMI
7. GolmMr. JayaPeugeot BC Kanggotan
8. MonzaMr. TriPeugeot BC Yk
9. RinjaniMr. BhePeugeot BC Yk
CENDET BINTANG
1. BrandalCandik AyuSolo
2. LiyerSWDKlaten
3. Jim GenthoShodiq PWPonorogo
4. X-trealH. WiwidKrakatau Kra
CENDET SEJATI
1. BrandalCandik AyuSolo
2. LiyerSWDKlaten
3. X-trealH. WiwidKrakatau Team
4. Jim GenthoShodiq-PWPonorogo
CUCAK JENGGOT
1. CinderellaHSW TeamSolo
2. LatanzaOemarSukoharjo
3. Ki JenggotPaulManahan
LOVE BIRD VIP
1. BirawaH. AliGondang
2. SensasiPrabowoSolo
3. Black NataliaMr. GunawanSolo
4. ChempluxEndrasSolo
5. InemAndiRiau
LOVEBIRD SEJATI
1. BirawaH. AliGondang
2. ChemplukEndrasSolo
3. KoploAntok ColohanSolo DT KLI
4. Golden FishYudi SuciptoAksi Kartasura
5. Naga KencanaJeffry OsselaSolo
MURAI BATU VIP
1. PrimadonaShinduSolo 22
2. NusantaraMr. FahmiJogja
3. Tiga RodaDwiMr. 35 Solo
4. GladiatorHeryBanyuanyar
5. KaylaSigit WMPKlaten
6. Predator MudaWidhiBoyolali
7. PerwiraTop AsliPalur Solo
8. Lonceng SaktiIwanSolo City
9. BelangEko BelangPalur
10. –YudiMojokerto
MURAI BATU BINTANG
1. BelangEko BelangSolo
2. Black DevilAgus MSukoharjo
3. –YudiMojokerto
4. Roda HitamYudiKartasura
5. BlenkBudiPapahan
CUCAK HIJAU VIP
1. Batik MadrimOgelGMC Wonogiri
2. ArimbiJonathanSolo
3. Lowo IJoYudi SuciptoAksi BF Kartasura
4. Green HornetGatotGMC Wonogiri
5. ScopyDwiMr. 35 Solo
6. BonanzaMr. BakuhSolo
7. SiblekGlenSolo
8. DajalRudiSragen
9. 9 BenuaYudi TejoSolo
10. JamrutNanangPalur
CUCAK HIJAU BINTANG
1. ArimbiJonathanSolo
2. Batik MadrimOgelGMC Wonogiri
3. DajalRudiSragen
4. Green HornetGatotGMC Wonogiri
5. Lombok IjoYudi SuciptoAksi Kartasura
KACER VIP
1. Menur SetoPak KanjengSolo
2. QodratHandokoGembong Kra
3. Swara DewaSWDKlaten
4. CiprutBrian JayaTeras
5. JokerYudi SuciptoAksi BF Kartasura
6. SudomoloGomblohKaragan Solo
7. XXXMidinSolo
8. BimbimMr. JarotSragen
9. Raja GibasEdi SamudraTawangsari Skh
   
KACER BINTANG
1. Menur SetoPak KanjengSolo
2. JokerYudi SuciptoAksi Kartasura
3. QodratHandokoGembong Kra
4. Swara DewaSwdKlaten
5. Aura DuaTop JNNew Saka BC
6. XXXMidinSolo
7. MessiSabunBima Finance
8. RamumetNoviKartasura
9. DancukTATaSragen
10. KadalNNSolo

Salam sukses untuk Anda, salam sukses dari Om Kicau.

Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.

BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.