Penyebab dan pencegahan kegagalan dalam penetasan/pengeraman telur burung

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Penyebab telur infertil

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

Induk burung mengalami masalah nutrisi

Beberapa masalah nutrisi yang berkaitan dengan kesuburan telur antara lain:

  • Induk kekurangan dua jenis mineral penting yang berkaitan dengan proses peneluran dan kesuburan telur, yaitu kalsium (Ca) dan Natrium (Na).
  • Kandungan mineral seng atau zincum (Zn) dalam pakan terlalu tinggi. Asupan Zn yang berlebihan bisa menyebabkan kemandulan, baik pada burung jantan maupun burung betina.
  • Burung mengalami kegemukan, yang menyebabkan ovulasi menurun drastis, terutama pada burung paruh bengkok.
  • Terlalu banyak mengkonsumsi biji-bijian yang mengandung aflatoksin, karena zat ini juga bisa menurunkan kesuburan. Biji yang kaya aflatoksin antara lain kacang tanah, kedelai, dan biji bunga matahari. Apabila dikonsumsi dalam batas wajar tidak masalah, tetapi jika sampai berlebihan bisa mengganggu kesuburan burung.

Untuk mencegah defisiensi mineral seperti Ca dan Na, atau kelebihan mineral tertentu seperti Zn, penangkar sulit mengandalkannya dari bahan pakan yang diberikan. Sebagaimana para peternak ayam, lebih bijak jika Anda mencampurkan multivitamin dan multimineral tertentu dalam pakan yang diberikan kepada induk jantan dan induk betina.

Maaf menyela, kalau burung Anda kondisi ngoss terus dan pengin jadi joss, gunakan TestoBirdBooster (TBB), produk spesial Om Kicau untuk menjadikan burung ngoss jadi joss...

Salah satu produk yang direkomendasikan, dan sudah dibuktikan ribuan penangkar burung di Indonesia, adalah BirdMature. Produk ini mengandung multivitamin dan multimineral khusus burung tangkaran (siap reproduksi), dengan setelan yang pas, sehingga tidak kelebihan atau kekurangan. Untuk hasil maksimal, silakan baca cara pemakaiannya pada brosur (bisa juga cek di sini).

ARTIKEL TERKAIT:

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

  1. Induk burung mengalami masalah fisik
  2. Induk burung mengalami masalah sosial
  3. Induk burung mengalami masalah lingkungan
  4. Masalah genetik dari induk burung
  5. Dampak defisiensi terhadap embrio burung

Kembali ke halaman awal

Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.

BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.

23 Comments

  1. Om saya mau tanya saya punya sepasang love bird dan sudah bertelur 3 tapi pada saat sarang nya di lihat induk betina nya sakit mencret-mencret ,apa tindakan yang harus saya lakukan ? saya sudah membersihkan induk betina dari kotoran mencretnya

  2. Om, saya mau tanya lb sy bertelur 1 btr, tapi setelah sy cek beberapa hari ternyata telurnya berlubang, apa masaalahnya ya om?

    • Bisa dilihat dari porsi makannya terutama jagung muda, biasanya jagung muda jika diberikan setengah potong dalam setengah hari baru habis apabila lovebird sedang mengasuh piyikan jagung muda akan lebih cepat habis dari biasanya dalam hal ini om bisa menambahkan porsi jagung muda supaya tidak sampai kekurangan asupan pakannya. Serta bisa ditandai perilaku indukan yang membawa makanan kedalam glodok untuk menyuapi piyikan.

  3. Kenapa induk parkit me makan telur nya sendiri.? Apa sebabnya n’ gMna cra atasi nya. . . ?
    tol0ng bantu yak . . . .

    • Penyebab utama kekurangan mineral kalsium (Ca). Coba diberi grit atau bisa juga BirdMineral.
      Kalau sudah ada grit, kemungkinan besar burung merasa tidak nyaman di dalam kandang. Bising, sarang banyak kutu, atau sering melihat kucing / tikus di dekat kandang.
      Bisa juga kedua faktor: kekurangan Ca dan kandang kurang nyaman.

    • Lha, induk masih tetap mengeram Om. Itu sudah pasti infertil, atau embryo mati di dalam. Nggak diteropong pakai senter? Kalau jernih berarti infertil, kalau gelap berarti embryo mati di dalam.
      Sebaiknya segera disingkirkan saja telurnya, agar induk bisa berproduksi lagi. Tetap semangat, banyak breeder lain yang awalnya mengalami hal serupa.

  4. AKU Punya telur BuRUNG merpati.bli di tukang burung
    tetapi saya tetaskan bukan dengan alat tetapi hanya menggunakan alat seadanya
    dengan tempat krupuk yg di beri kain dan 1 lampu putih 17 watt dan di tutup dengan kain sampai tertutup tidah terlalu rapat
    Bahaya Gk Tu om Berapa PERSEN keber Hasilannya.
    Maklum baru BELAJAR

  5. Om kicau saya mau tanya nih ,,, seberapa lama kah telur burung LB akan menetas menjadi anakan piyik???

    Soal nya punya saya uda netas 1 kok yg 4 nya gk mw netas ya om ,, padahal telur nya hitam semua om tpi knpa gk netas2 ya?

    #mohon penjelasan nya om??

  6. Om, Tolong bantu solusinya….

    Saya punya 2 pasang Love Bird….

    Keduanya dipindahkan ke kandang vertikal dalam waktu yg bersamaan….

    7 hari kemudian kedua pasangan bertelur… tapi kedua-duanya pecah…telur diketahui sudah berada diluar gelodok dalam kondisi pecah (dipecahkan..??)… 🙁
    Sesuai saran temen….saya membiarkan LB saya menbuat sarang sesukanya dengan memberikan potongan kayu untu dibuatnya menjadi bahan sarang…

    Beberapa waktu kemudian Pasangan pertama (di kandang bawah) ga ada masalah….pertamakali bertelur 3 butir menetas 2 sekarang umur piyik -/+ 30 hari….masalah selesai… 🙂

    Pasangan yg kedua (kandang bawah) dalam waktu yg hampir bersamaan juga bertelur …tapi (hingga sekarang sudah 5 butir) telurnya pecah terus atau dipecahkan oleh induknya….. :(:(

    Apa yg salah dengan pasangan LB kedua (kandang bawah) ini….padahal dari segi pakan, kondisi lingkungan sama persis….

    • ada beberapa kemungkinan, telur memang kosong/kopyor sehingga indukan tidak mengerami (naluri alami indukan), indukan terlalu over birahi sehingga minta kawin terus tanpa mau mengerami (atur pola ef), ada gangguan diglodok sehingga membuat indukan tidak nyaman periksa glodok apakah ada hewan penganggu atau parasit penyebab kutu solusinya taburkan fresh aves supaya mencegah serangan parasit ke indukan.

  7. Salam kenal Om,
    Om, saya sedang belajar ternak kenari dan lovebird. Biasanya setelah bertelur 3 – 4 butir yg menetas hanya 2 atau 3 butir saja. Tidak pernah semuanya menetas. Sebabnya apa ya Om dan bagaimana solusinya ? Telur yg tidak menetas sudah ada embrionya Om. Yg saya amati karena indukan sudah sibuk meloloh anakannya sehingga sisa telur yg belum menetas tidak diperhatikan. Apakah betul begitu. Mohon sarannya. Terimakasih Om.

    • Indukan yang meloloh kan masih di sarang, Om. Jadi penyebabnya bukan karena sibuk meloloh. Tapi kalau sudah tidak menduduki (mengerami) telur yang belum menetas, berarti dia sudah merasa tidak ada gerakan di dalam telur sehingga meninggalkannya. Coba dinggat, apakah saat meloloh anaknya masih mengerami sisa telur atau tidak.

Komentar ditutup.