Latber dua mingguan Jababeka Bird Club di Cikarang (Bekasi) 6 Juli 2014

Jababeka Bird Club (JBBC) pimpinan Om Johan dan Om Dwi Hasan kembali menggelar latber dua mingguan pada hari Minggu, 6 Juli 2014. Sebagaimana even-even sebelumnya, latber bakal berlangsung di Botanic Garden Kota Jababeka, Cikarang, Bekasi. Panitia membuka empat kelas, masing-masing JBBC (tiket Rp 80.000), Ebod Joss (Rp 50.000), serta Ebod Vit dan E-Bodre masing-masing Rp 30.000.

Info lomba selengkapnya bisa dilihat pada gambar di bawah ini. Jika ingin mengunduh, klik saja gambar tersebut sehingga muncul browser baru berisi gambar brosur ukuran besar. Silakan simpan di komputer Anda.

(klik gambar untuk mengunduh brosur)

Selamat berlomba, jaga sportivitas dan fairplay.

Dudung Abdul Muslim: Belajar dari alam, belajar dari pengalaman...