3. Kipasan dwiwujud (Rhipidura brachyrhyncha)
Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.
Burung kipasan dwiwujud memiliki panjang tubuh sekitar 16 cm. Bulu-bulu tubuhnya cokelat pucat, dengan tunggir dan punggung bawah berwarna merah karat, yang sangat kontras dengan warna cokelat pucat pada bagian atas punggung, kepala, dan tenggorokannya.
Kipasan dwiwujud sangat aktif bergerak dan sering mengipaskan ekornya. Spesies ini hanya bisa dijumpai di Pulau Papua, termasuk di Papua Nugini.
Maaf menyela, kalau burung Anda kondisi ngoss terus dan pengin jadi joss, gunakan TestoBirdBooster (TBB), produk spesial Om Kicau untuk menjadikan burung ngoss jadi joss...
- Suara kicauan burung kipasan dwiwujud | DOWNLOAD
Lihat spesies burung kipasan lainnya:
Kipasan bukit | Kipasan dada-lurik | Kipasan gunung | Kipasan mutiara | Kipasan-semak bayan