C-Jati Bird Club mengadakan lomba burung berkicau di Cijengkol, Jl Raya Setu Bantar Gebang, Bekasi, Selasa (2/6) lusa. Ada empat kelas yang dilombakan termasuk Kelas C-Jati yang berhadiah Rp 1,5 juta bagi juara pertama.
Info selengkapnya mengenai lomba burung berkicau C-Jati Bird Club bisa dilihat pada brosur. Tiket dijual langsung di lapangan.
Brosur bisa diunduh di Halaman Brosur Lomba Burung. Klik link tersebut sampai muncul browser baru. Cari brosur di atas dengan melihat judul lomba dan tanggal pelaksanaannya. Klik judul terpilih, sehingga muncul lagi browser baru berisi gambar brosur ukuran besar.