Pemerintah Kabupaten Soppeng bekerjasama dengan Kicau Mania Soppeng, Kicau Mania Makassar (KMM), dan Juri BnR Indonesia (JBI) mengadakan lomba burung berkicau Bupati Cup 1 di Lapangan Gasis Watansoppeng, Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan, Minggu 2 April 2017. Panitia membuka lima kelas, termasuk Kelas Bupati (tiket Rp 250.000).
Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.
Kelas utama tersebut melombakan lima jenis burung kicauan, yaitu murai batu, lovebird, cucak hijau, kenari bebas, dan kacer. Juara 1 memperoleh hadiah berupa trofi, piagam, serta uang pembinaan Rp 5 juta.
Kelas Tanpa Sekat (tiket Rp 200.000) bersifat loss gantangan, terdiri atas murai batu, lovebird, serta kenari kecil. Juara 1 memperoleh hadiah berupa trofi, piagam, serta uang pembinaan Rp 2, 5 juta.
Maaf menyela, kalau burung Anda kondisi ngoss terus dan pengin jadi joss, gunakan TestoBirdBooster (TBB), produk spesial Om Kicau untuk menjadikan burung ngoss jadi joss...
Panitia juga menyediakan aneka doorprize menarik, antara lain 2 unit sepeda, 2 unit TV LED, mesin cuci, 5 unit handphone, 10 sangkar lovebird, dan masih banyak lagi bingkisan lainnya.
Info selengkapnya bisa dilihat pada brosur. Untuk pemesanan tiket, hubungi Om Asdi (0852 4254 0000) atau Om Eep (0821 9491 1183).
Brosur bisa diunduh di Halaman Brosur Lomba Burung. Klik link tersebut sampai muncul browser baru. Cari brosur di atas dengan melihat judul lomba dan tanggal pelaksanaannya. Klik judul terpilih, sehingga muncul lagi browser baru berisi gambar brosur ukuran besar.