Dari hari ke hari, minat penggemar ayam ketawa di Jawa khususnya di seputaran Jabodetabek terus meningkat. Hobi memelihara jenis ayam asli lokal dari Indonesia Timur tepatnya dari Sulawesi Selatan ini juga merebak pada beragam komunitas dan latar belakang, tidak hanya pecinta unggas maupun burung tapi juga komunitas lainnya.
Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.
Selain sebagai hewan peliharaan atau klangenan, ayam yang berkarakter jinak ini juga tidak ada bedanya dengan ayam kampung pada umumnya. Mudah beradaptasi dengan lingkungan sekitar. Hanya suara saat berkokok yang membedakan ayam ketawa dengan ayam pada umumnya. Kokok ayam ketawa mirip suara orang ketawa dengan alunan suara belakang kek, kek, kek…nya dengan spasi lambat yang membuat suaranya jadi khas.
Menurut Alay, salah seorang breeder ayam ketawa di Jakarta, kategori suara yang dikenalnya yang saat ini diketahuinya ada 3 tipe suara. Yakni dangdut, slow dan slow dangdut.
Sesuai namanya ada beragam irama lagu dengan variasi keduanya itu tadi. Ayam yang memiliki kombinasi irama keduanya, suara dangdut dan slow, inilah yang diburu kalangan penggemar.
Meskipun jenis suara seperti ini harganya lebih mahal, tak mengurangi minat para penghobi untuk memburunya. Boleh jadi, karena suaranya yang khas dan unik ini yang membuat ayam ketawa jadi koleksi baru para pecinta unggas di Jabodetabek.
“Tingginya minat penggemar ayam ini terasa dari banyaknya penghobi yang berburu setiap harinya. Tidak hanya dari Jabodetabek tapi juga banyak dari luar kota,” ujar Alay yang dikenal juga sebagai Ketua Dewan Juri Perkutut di P3SI ini.
Beli juara di Sidrap
Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.
Guna melengkapi materi indukan sebagai trah basic blood jawara, Alay harus bolak balik ke tempat ayam tersebut di daerah Sidrap Sulawesi. Yang diburunya, tak lain ayam-ayam ketawa yang pernah meraih prestasi di ajang kontes di wilayah tersebut. Bahkan dari beberapa kategori jenis suara, juaranya langsung diboyongnya ke Jakarta. Tujuannya untuk mendapatkan trah darah dasar juara sebagai indukan untuk dikembangkannya.
Ayam-ayam juara tersebut kini sudah jadi bibit indukannya, bahkan beberapa di antaranya sudah banyak mencetak anakan. “Anakan dari indukan juara banyak yang meminati. Meskipun mahal, mereka gak masalah yang penting anakan dari indukan juara,” kata pria yang juga aktif sebagai aktor di berbagai sinetron ini.
Untuk anakan yang dijual pada umur di atas 1 bulan dibanderol paling murah Rp 750.000 seekor. Larisnya ayam tersebut juga tampak saat Agrobur menyambangi breedeng tempat ayam yang bersebelahan dengan kediamannya yang mewah di bilangan Pondok Gading Utama, Kelapa Gading Jakarta.
Budidaya
Lazimnya jenis ayam ras, pembudidayaan jenis ayam ini juga sederhana dan mudah. Cukup disediakan kandang dari triplek atau kayu dengan ram kawat. Masing-masing kandang berukuran lebar 1,5 meter x panjang 1,7 meter dan tinggi 1,2 meter. Untuk tempat ayam indukan betina, di dalam kandang disediakan bak tempat sarang untuk bertelur. Guna memenuhi kebutuhan pakan, cukup diberi voer ditambah sawi dirajang halus sebagi protein.
Untuk membudidayakan ayam tersebut, indukan jantan dan betina harus secara rutin dikawinkan pada saat masa produksi. Karena jantannya sudah pilihan, dengan kualitas irama suara terbaik, sebagai pasangannya tentunya dipilih terlebih dahulu betina yang siap kawin.
Umur di atas 8 bulan sudah bisa dipasangkan meski idealnya berumur 1 tahun. Kondisi ayam harus sehat, warna bulu bagus dan jengger tegak berdiri.
Proses mengawinkan ayam ini mudah. Ayam dikeluarkan di kandang masing-masing, didekatkan. Tak lama kemudian betina akan langsung dikawini induk jantan. Waktu masa perkawinan dipilih pada pagi hari.
Berdasar pengalaman Alay, mengawinkan ayam di pagi hari berkecenderungan anakan yang ditetaskan dominan jantan. Jika dikawinkan pada siang hari, anakan lebih banyak betina.
Proses perkawinan dimulai pagi hari dengan pasangan dimasukan ke kurungan di luar kandang. Setelah kawin, indukan betina dimasukan ke kandang ternak untuk bertelur. Indukan betina ayam jenis ini mampu bertelur 12 butir.
Indukan yang sudah menetaskan anak-anakannya diistirahatkan setelah sebelumnya dimandikan dengan obat antiseptik. Sedangkan kotak sarang dibersihkan sebelum digunakan kembali untuk tempat bertelur indukan.
Sementara anakan dipindahkan ke kandang penghangat yang diberi lampu. Perawatan anakan setelah mencapai umur 1 bulan juga harus hati-hati, misalnya perlu dijemur tetapi hanya sepintas, cukup 10-15 menit. (Sumber: Agrobur)
Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.
Saya di Bogor, Kalau diadakan lomba maka perkembangan kualitas ayam ketawa akan membaik. Bagaimana kalau kita buat even untuk lomba ayam ketawa. Nanti akan ada komunikasi dari pada pencinta
setuju sekali Bos
Apa ada pakan khusus yang diberikan pada ayam gagak agar suaranya bagus dan nafasnya panjang?
Mas, kl daerah Cibubur sekitarnya hub saya 081399347646, atau agna8r@yahoo.co.id
salam kenal kaka..saya ilman saya punya ayam beli langsung dari tike mamuju utara.>..kalo ada info kontes di daerah bandung khusunya info ya ke email atau nope saya
email: paramedicilman@gmail.com
nope: 085721371764 makasih semuay
Om, Sy D cirebon pngen punya anak ayam ketawa 1 pasang kira2 yang dkat dimana yach? so harganya juga gak terlalu mahal, maklum bt hobby….Call 087729244840
Om, Sy D cirebon pngen punya anak ayam ketawa 1 pasang kira2 yang dkat dimana yach? so harganya juga gak terlalu mahal, maklum bt hobby….
Jual ayam ketawa (terkekeh-kekeh) Di BTP Blok AC Telkom No.84 (masuk dari Jl.Telkom 10 Telkomas atau Ruko Pelangi BTP belok kiri) HP.08152530109
pak saya berminat bibit ayam ketawa,, yang unur 1 bulan berapa harganya 1 pasang?
pak saya berminat bibit ayam ketawa,, yang unur 1 bulan berapa harganya 1 pasang?
dan alamt yang jelas dimana pak? daerah mana
anda penhobby ayam ketawa kunjungi tempat kami jln jend.sudirman rappang sidrapsul sel..siap terima pesanan luar kota.makasih.
Catatan Om Kicau:
Maaf alamat dan nomer telepun saya delete. Untuk penjualan tetap, silakan baca aturan mainnya di pengantar halaman ini.
Tks.
jual ayam ketawa nO HP. 085 255 444 082 sulawesi selatan Kabupaten Wajo Kec. Sabbangparu
jual ayam ketawa dan asli peternak tempat kami jln.sultan hasanuddin no.20 rappang kab sidrap.sulsel..atau hub hape 085226870999 website http://ayamketawamanugaga.blogspot.com/ kami menerima pesanan luar kota.
minat ayam ketawa kunjungi tempat kami jln sultan hasanuddin no.20 rappang kec.panca rijang kab.sidrap..atau hp 085226970999.web site http://ayamketawamanugaga.blogspot.com/ siap kirim kota.terima kasih
saya ingin mengetahui lebih lanjut manajemen pemeliharaan ayam ketawa,kira2 ada yang bisa saya hubungi??
aku punya masih umur 34bulanan….lumayan lah…..ada yang minat?????dimakasar….
boss……..numpang promo,ditempatku ada ayam ketawa indukan dan anakan,kalo ada yang minat bisa datang ke magelang barat atau hub;081392016000…..mksh.
di daerah depok ada nya dimana yach…rumah sya ada di cimanggis..tolong info nya..maternuwooon’
BU dana om.
2jantan + 2betina…………. mau tak jual, lokasi solo.
harga= 3.5jt nego dikit om.
minat, HUB; 0815 6779 4150
0812 1513 3393
dhanie
2jt sampai jakarta kalau bole..hub 02193627776…makasi
Dijual cepat, ayam ketawa jenis slowly & dangdut, siap kontes. Sedia anakan umur 2-4 bulan, yg serius bisa hubungi 081 342…… Sedia juga buku panduan ‘Strategi Cetak Ayam Ketawa siap Kontes’, persediaan terbatas !!! Untuk pemesanan, info selengkapnya dan pelatihan, silahkan hubungi no hp diatas, terimakasih.
Catatan Om Kicau::
Maaf untuk iklan free, hanya untuk antar penghobi. Kalau mau beriklan untuk penjual, bisa dilihat aturan mainnya di HALAMAN PASAR BURUNG.
Buat anda yang berminat memelihara Ayam Ketawa,
Silahkan buka blog saya di:
ayam-gagak.blogspot.com
atau hubungi nomer hp saya:
081 353 64 9969 (Simpati)
081 998 36 9595 (XL)
kunjungi: http://ayam-gagak.blogspot.com/ ,
Kaharuddin 081 353 64 9969 Tlp. 0421-95048 ( Sidrap , Sulsel )
menerima pesanan anakan dan indukan ayam ketawa.
pengen dengar jnis ketawanya ………… maseh asing bagi saya hal ayam tersebut dkmpung saya…………
Buat @Admin, bisa kunjungi: http://ayam-gagak.blogspot.com/ ,
Kaharuddin 081 353 64 9969 Tlp. 0421-95048 ( Sidrap , Sulsel )
menerima pesanan anakan dan indukan ayam ketawa. Mungkin kita bisa kerjasama pak. Terima Kasih, Salam…. 🙂
saya ada di wisma asri..saya baru beli sebulan yg lalu sepasang (jantan
putih betina coklat dari argha sulsel / sidrap
udah banyak mas dipasar-pasar unggas dimana aja. karna di sidrap sendiri udah diborong oleh pengepul-pengepul di jawa. yg penting sebelum membeli baca-baca artikelnya dulu karna ayam ketawa yang bgs adalah slow kristal(gaga) , dangdut (agak slow), garete (cepet). jadi klu beli bakalan hanya berdasarkan pada katurangan klu suara nanti umur 8 bln lbh setelah ganti bulu pertama baru bisa dinilai bagus tidaknya sma dng burung makin tua makin bagus. katurangan ayam ketawa ada pada kaki, bulu dan mata yg bgs bulu dasar putih, merah,kuning,hijau,abu-abu. dasar kaki warna hitam walau hanya taji atau kuku mata putih,hitam,kuning.
mas saya mau tanya untuk anak ayam ketawa hargangnya berapa ya
yang nyari ayam ketawa silahkan hubungi saya, saya di bekasi
yhoga 081283833338
oom bole tau kontak person na ? atau alamat lengkap na? terima kasih……mohon kirim di email dunk, ketoke tetanggaan nich ama oom mustofa…….
wah sebagai penghoby breding ,sy tertarik om dg ayam ngekek ini,tp untuk sktr yogya solo klaten dimana ya bs dptkan bakalannya?
Mas, kalo daerah yogya solo klaten, mungkin bisa hub saya di 0856 9199 4646 daerah pati saya ada ayam ketawa siap produksi. tks.