Di pengujung bulan Mei 2013, Om Kicau menerima beberapa kiriman brosur lomba burung dari 11 daerah di Indonesia. Dua di antaranya dari Bogor. Selebihnya berasal dari Lamongan, Banyuwangi, Kediri, Lumajang (Jawa Timur), Tasikmalaya, Cimahi, Bekasi (Jawa Barat), Medan (Sumatera Utara), Klaten (Jawa Tengah), dan Jogja (DIY). Silakan unduh di halaman Brosur Lomba Burung.

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

Selain itu, ada juga beberapa brosur latber / latihan rutin, yang digelar seminggu sekali di beberapa daerah. Khusus brosur latber, Anda bisa mengunduhnya di halaman Brosur Latber / Latihan Rutin, antara lain Latber JP Enterprise Depok (setiap Sabtu), Latber Pasar Segar Depok (setiap Minggu), dan Latber Central Enterprise Jakarta Timur (setiap Rabu).

Berikut ini 12 brosur lomba burung terbaru, yang semuanya akan berlangsung pada bulan Juni 2013.

Lomba Burung Berkicau Bupati Lamongan Cup, 2 Juni 2013

Lomba Burung Berkicau Mendut Regency Cup II, Banyuwangi, 2 Juni 2013

Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.

Lomba Burung Berkicau Andromeda BC, Bogor, 6 Juni 2013

Latpres Burung Berkicau Argobel BC, Kediri, 6 Juni 2013

Lomba Burung Berkicau Hari Jadi Ke-531 Kota Bogor, 9 Juni 2013

Lomba Burung Berkicau Tasik Fiesta, Tasikmalaya, 9 Juni 2013

Lomba Burung Pleci Road to National Cup PCMI CB I, Cimahi, 9 Juni 2013

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis...

Lomba Burung Berkicau Ebod Canary Bird Champion, Medan, 9 Juni 2013

Lomba Burung Berkicau PKMJ, Bekasi, 16 Juni 2013

Lomba Burung Berkicau The 2nd Papburi Klaten Anniversary, 16 Juni 2013

Lomba & Pameran Burung Berkicau GAP BC Cup I, Lumajang, 23 Juni 2013

Lomba Suara & Kecantikan Lovebird KLI Cup, Jogja, 23 Juni 2013

Info selengkapnya bisa dilihat pada brosur masing-masing. Anda dapat mengunduh brosur di halaman Brosur Lomba Burung. Klik saja link halaman tersebut, lalu lihat agenda lomba burung pada bulan Juni 2013, dan cari tulisan dengan judul sesuai nama lomba dan tanggal pelaksanaan. Setelah ketemu, klik tulisan tersebut hingga muncul gambar brosur ukuran besar. Silakan simpan di komputer Anda.

Selamat berlomba, jaga sportivitas dan fair play.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.