Sedikitnya ada 10 lomba burung berkicau yang akan di gelar di berbagai daerah pada hari Minggu, 29 September 2013. Salah satu di antaranya adalah Lovebird Beauty & Singing Contest di WTC Mangga Dua Jakarta. Selain itu, di Jabodetabek dan Jabar ada Andromeda BC Anniversary (Jakarta), Junior Team Award (Depok), Tanjungsari Open (Sumedang), dan Bharata Yudha Cup (Cirebon).

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

Adapun di Jatim akan digelar Bupati Cup (Pacitan), Macan Kumbang Cup (Jember), Argobel Pujasera Pare (Kediri), dan Arrow BC Putra Babat (Lamongan). Satu lagi, di Kalimantan, ada Polder Air Hitam (Samarinda).

Berikut ini beberapa agenda lomba burung yang akan digelar di berbagai daerah di Indonesia pada hari Minggu, tanggal 29 September 2013 :

Lovebird Beauty and Singing Contest – ILA – Jakarta

—-

Lomba Burung Berkicau Andromeda BC Anniversary – Jakarta

Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.

—-

Lomba Burung Berkicau Junior Team Award – Depok

—-

Lomba Burung Berkicau Tanjungsari Open I – Sumedang

—-

Kontes Burung Berkicau Bharata Yudha Cup – Cirebon

—-

Lomba Burung Berkicau Bupati Cup 2013 – Pacitan

—-

Lomba Burung Berkicau Macan Kumbang Cup – Jember

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis...

—-

Latpres Spesial Argobel Pujasera Pare – Kediri

—-

Latpres Arrow BC Putra Babat – Lamongan

—-

Lomba Burung Berkicau Polder Air Hitam – Samarinda

—-

Sebelumnya, pada hari Sabtu. tanggal 28 September 2013, juga akan digelar dua even lain yang tak kalah prestisius, yaitu:

Lomba Burung Berkicau Saturday Open Special IKPBS Solo

—-

Lomba Burung Berkicau Pra Batu Bird Fiesta 5, Batu-Malang

—-

Info selengkapnya bisa dilihat pada brosur masing-masing. Silakan unduh di halaman Brosur Lomba Burung. Klik saja link halaman tersebut, kemudian cari nama lomba dan tanggal pelaksanaannya. Jika sudah ketemu, klik judul tulisan tersebut sampai muncul gambar brosur ukuran besar. Nah, simpan dalam komputer Anda.

Selamat berlomba, jaga sportivitas dan fair play.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.