Papburi Solo bekerja sama dengan Q-Maxs akan menggelar lomba burung berkicau di Taman Satwa Taru Jurug, Solo, Minggu 19 Oktober 2014. Kontes Papburi Solo kali ini agak berbeda, karena semua kelas yang dilombakan memiliki unsur ceria.
Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.
Panitia membuka lima kelas, dengan rincian sebagai berikut:
- Kenari Bahagia: Tiket Rp 80.000, hadiah juara 1 Rp 800.000.
- Lovebird Tertawa: Tiket Rp 80.000, hadiah juara 1 Rp 800.000.
- Lovebird Tersenyum: Tiket Rp 60.000, hadiah juara 1 Rp 600.000.
- Pleci Ceria: Tiket Rp 50.000, hadiah juara 1 Rp 500.000.
- Camport Lucu: Tiket Rp 30.000, hadiah juara 1 Rp 300.000.
Informasi lomba selengkapnya bisa dilihat dalam brosur di bawah ini.
Maaf menyela, kalau burung Anda kondisi ngoss terus dan pengin jadi joss, gunakan TestoBirdBooster (TBB), produk spesial Om Kicau untuk menjadikan burung ngoss jadi joss...
Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.
BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.