Persaingan Kelas Kenari
Kelas kenari juga dipastikan seru. Algojo milik Om Yogi Naga Hitam sudah membuktikan kualitasnya dengan menjuarai berbagai even lintasblok. Dia juga bakal menurunkan kenari Elvis. Ancaman serius bakal datang dari kenari James Bond milik Mr Fajar Bali.

Beberapa kenari jawara di Blok Tengah juga layak diperhitungkan, antara lain King Arthur yang akan diturunkan Om Vianno dan Oscar milik Om Wahyu 8055 Semarang.


Jangan remehkan pula penampilan kenari Balotelli andalan Om Vicho RB dari Salatiga, Godam milik Om Hasan (Sleman), Koboy dan Kaisar koleksi Arsi 88 Klaten, dan sebagainya.


Lihat juga prediksi persaingan di kelas lainnya:
Kelas Kacer |Cucak Hijau | Lovebird | Kenari | Murai Batu
Makasih atas infonya , Aerith