Latber Danau RI di Karawaci, Rabu 18 Januari 2017

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Latber burung berkicau Danau RI bakal berlangsung di Jalan Dayung Kelapa 2, Karawaci, Tangerang, Rabu 18 Januari 2017, mulai pukul 13.30. Ada tiga kelas yang dilombakan, masing-masing Panglima (tiket Rp 40.000), Danau (Rp 30.000), dan Sahabat (Rp 20.000).

Kelas Panglima melombakan murai batu, lovebird, kacer, dan cucak hijau. Juara pertama mendapat hadiah berupa trofi dan uang pembinaan Rp 500 ribu plus bonus Rp 200.000.

Info selengkapnya mengenai Latber Danau RI dapat dilihat pada brosur. Untuk pemesanan tiket, hubungi Mr Jali (SMS 082 11 4546 292).

Brosur Latber Burung Berkicau Danau RI, Tangerang, 18 Januari 2017

Brosur bisa diunduh diHalaman Brosur Lomba Burung. Klik link tersebut sampai muncul browser baru. Cari brosur di atas dengan melihat judul lomba dan tanggal pelaksanaannya. Klik judul terpilih, sehingga muncul lagi browser baru berisi gambar brosur ukuran besar.