6. Kancilan kelabu (Pachycephala simplex)

Burung yang memiliki wilayah persebaran terbatas di Indonesia (Papua) dan Australia ini memiliki panjang tubuh sekitar 14,5 cm. Bulu-bulunya berwarna kusam. Bagian tenggorokan berwarna putih pucat. Alis putih bisa ditemukan pada sebagian besar ras mereka.
Berikut suara kicauan dari burung kancilan kelabu
- Suara kancilan kelabu | DOWNLOAD
Lihat spesies lain dari burung kancilan
Kancilan topeng emas | Kancilan bakau | Kancilan kalimantan| Kancilan perut-kuning | Kancilan papua| Kancilan emas | Kancilan sclater | Kancilan lorentz | Kancilan flores