Lomba burung berkicau Anniversary Ke-5 Smartphone Shop Muara Bungo, Minggu 12 Maret 2017

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Lomba burung berkicau Anniversary Ke-5 Smartphone Shop digelar di halaman Smartphone Shop, Simpang Bambu Kuning, Muara Bungo, Minggu 12 Maret 2017. Dalam kontes ini, Om Ahmad Habibi (pemilik Smartphone Shop) sekaligus bertindak sebagai ketua panitia, didampingi Om Bambang Central Smartphone (ketua pelaksana) dan Om Dino Napoleon (sekretaris).

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

Panitia membuka tiga kelas, yang terdiri atas 15 sesi. Kelas utama Platinum / Smartphone Jiayoo (Rp 150.000) melombakan murai batu, kacer, lovebird, kapas tembak, cucak hijau, dan kenari. Juara satu mendapat hadiah uang pembinaan Rp 1,2 juta + bonus Rp 500.000, serta trofi dan piagam.

Ahmad Habibi
Om Ahmad Habibi, ketua panitia.

Om Ahmad Habibi yang juga seorang kicaumania menambahkan, panitia menyediakan berbagai jenis doorprize, mulai dari handphone, mp3 player, sangkar burung, magic com, dispenser, kipas angin, dan lain-lain.

Info selengkapnya dapat dilihat pada brosur berikut ini.

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

Brosur Lomba Burung Berkicau Anniversary Smartphone Shop Ke-5, Muara Bungo, 12 Maret 2017

Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.

Brosur bisa diunduh di Halaman Brosur Lomba Burung. Klik link tersebut sampai muncul browser baru. Cari brosur di atas dengan melihat judul lomba dan tanggal pelaksanaannya. Klik judul terpilih, sehingga muncul lagi browser baru berisi gambar brosur ukuran besar.

Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.

BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.