Lomba burung berkicau Bung Tomo Cup 3 akan dilaksanakan pada hari minggu (20/12) bertempat di Lapangan Tembak Brigif 2 Marinir, Jl. Gedangan no. 2, Sidoarjo.
Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.
Kelas BOB G36 murai batu (tiket Rp. 10.250.000,-) hadiah utama satu unit mobil Luxio. Kelas Harga Diri G20 murai batu (tiket Rp. 7.500.000,-) hadiah juara I uang tunai Rp. 50.000.000,-. Kelas Perang Bintang G15 murai batu (tiket Rp. 5.000.000) hadiah juara pertama berupa satu unit Yamaha N-max.
Kelas Bung Tomo G36 murai batu (tiket Rp 3.500.000,-) hadiah juara I satu unit Yamaha N-max dan uang tunai Rp. 5 juta. Kelas Sobat DF G36 (Rp. 1.000.000,-) melombakan murai batu, cucak hijau, dan hwamei, hadiah juara I uang tunai Rp. 10 juta. Kelas Pahlawan (Rp. 500.000,-) melombakan murai batu dan cucak hijau, hadiah juara I satu unit sepeda motor.
Brosur Bung Tomo Cup 3
Informasi selengkapnya mengenai lomba burung Bung Tomo Cup 3 bisa dilihat pada brosur. Pemesanan tiket silakan hubungi Lilis (0878 5291 9991), Wulan (0812 3352 3631).
Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.
Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.