Asyiknya membeo (memelihara beo)
Kalau Anda pernah mendapat teguran “jangan suka membeo”, entah dari keluarga atau sahabat, itu maksudnya mengingatkan untuk tidak suka menirukan ucapan atau tindakan orang lain. […]
Kalau Anda pernah mendapat teguran “jangan suka membeo”, entah dari keluarga atau sahabat, itu maksudnya mengingatkan untuk tidak suka menirukan ucapan atau tindakan orang lain. […]
Ada sebuah survai di Inggris yang mungkin bisa menyemangati para kicaumania untuk konsisten dalam memelihara atau menangkar burung berkicau. Hasil survai yang dipublikasikan Daily Mail […]
Terapi untuk bakalan anis kembang agar rajin bunyi ini sebenarnya lebih tepat untuk pemula, khususnya bagi sobat Om Kicau yang sering menanyakan masalah ini di […]
Masih ingat dengan artikel omkicau.com mengenai burung ekek geling jawa yang nyaris punah? Kalau belum, silakan buka lagi di sini. Ekek geling merupakan burung endemik […]
Lovebird, terutama jenis kaca mata dengan warna-warna tertentu seperti lutino, albino, pastel, ophaline, dan blorok hingga kini masih dicari banyak orang. Permintaan yang tinggi membuat […]
Fenomena pleci mulai terasa sejak akhir tahun 2009, ketika burung ini mulai dilombakan meski baru sebatas arena latihan bersama (latberan). Tetapi sejak pertengahan 2010, burung […]
Sebagian besar penggemar burung pleci, atau sering disebut plecimania, umumnya pernah mendengar atau bahkan mengetahui istilah suara atau tahapan ngoceh dari burung imut ini. Tetapi […]
Beternak burung parkit bisa dijadikan mata pencaharian utama maupun sampingan. Untuk bisa menjalankan usaha ini, Anda mesti menguasai minimal dasar-dasar beternak burung parkit. Kesulitan yang […]
Dari sebuah artikel di forum kicaumania, ada artikel menarik yang ditulis berdasarkan pengalaman kreatif Om Donichsan. Ia memodifikasi sangkar hariannya menjadi sangkar khusus pleci yang […]
Sejenak kita jalan-jalan ke Brazil untuk mengetahui salah satu burung yang paling populer di negara tersebut, yaitu burung sejenis pipit (finch) atau mirip emprit di […]
Anda memiliki burung paruh bengkok (parrot) seperti lovebird, kakatua, nuri, amazon, atau macaw? Burung seperti ini biasanya diberi pakan buah-buahan dan sayuran seperti pisang, apel, […]
Bayang, kicaumania asal Magelang yang bergabung dengan Sleman Bird Club (SBC), tampak ceria meski cuaca mendung disertai rintik gerimis menyelimuti kawasan Taman Kuliner, Rabu (12/12) […]
@omkicau.com