Aneka suara burung betina untuk memancing bunyi (Bagian 2)

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Selain diperlukan untuk tujuan breeding atau dikembangbiakkan, burung kicauan berjenis kelamin betina juga sering digunakan untuk memancing burung jantan agar mau bunyi. Beberapa waktu lalu, Om Kicau pernah sharing beberapa suara burung betina. Kali ini Om Kicau melengkapinya dengan beberapa tambahan suara burung betina guna memenuhi permintaan Anda.

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

Suara burung betina
Download aneka suara burung betina bagian 2

Jika burung peliharaan dalam kondisi malas atau macet bunyi, umumnya penghobi burung akan membawa burung miliknya ke tempat rekan atau pedagang burung yang memiliki burung betina untuk memancing bunyi. Meski ada, jarang sekali yang mau beli beli burung betina, kecuali untuk tujuan penangkaran / breeding.

Banyak kicaumania yang lebih suka menggunakan suara rekaman burung betina untuk memancing burung jantan agar mau berbunyi, dengan alasan lebih mudah, murah, dan tidak memerlukan perawatan.

Maaf menyela, kalau burung Anda kondisi ngoss terus dan pengin jadi joss, gunakan TestoBirdBooster (TBB), produk spesial Om Kicau untuk menjadikan burung ngoss jadi joss...

Berikut ini beberapa tambahan suara kicauan burung betina yang didengar atau didownload untuk memancing burung jantan yang malas atau macet bunyi:

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

  • Suara burung anis merah betina
  • Suara burung branjangan betina
  • Suara burung sirtu atau cipo betina
  • Suara burung tledekan betina
  • Suara burung ruak-ruak betina
  • Suara burung kepodang betina
  • Suara burung serindit betina
  • Suara burung kenari betina
  • Suara burung gelatik wingko betina
  • Suara burung tledekan laut betina
  • Suara burung ciung betina

Download aneka suara burung betina (Bagian 2)

Jika Anda ketinggalan dengan aneka suara kicauan burung betina Bagian 1, seperti suara ciblek, kacer, pleci, dan lain-lain, silakan buka lagi arsipnya di sini:

Download aneka suara burung betina (Bagian 1)

Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.

BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.

4 Comments

  1. Assalamualaikum salam sejahtera selamat pagi

    Sebelumnya saya mengucapkan banyak terima kasih pada Om Aries yang telah berbagi / share mengenai burung jantan yang macet berkicau. tip dan trik yg disampaikan Om Aries telah saya coba dan praktekan terhadap burung kacer poci saya. awalnya saya membeli kacer pada tgl 25 agustus dengan kondisi agak giras, ngriwik dan ngeplong semaunya tapi saya tetap rawat dengan telaten dan dengan settingan standar spt memandikan dan pemberian extra food. semalam selepas maghrib saya pulang kantor seperti biasa saya bersihkan kandang dan memandikan kacer tsb dengan cara semprot dan memberinya extra food berupa ulat hongkong, setelah itu saya gantang dan angin2kan di teras rumah, tidak lama setelah saya mandi dan sholat isya saya pancing kacer tsb dengan suara kacer betina melalui handphone saya yg tentunya sudah saya download dari OmKicau. hanya satu putaran saja yg berdurasi 45 detik kacer sudah ada respon, kemudian respon berlanjut berlanjut dan berlanjut…kacer mengeluarkan smua memory kicauan yg dia punya dengan lantangnya dengan durasi 2 jam. hal tsb membuat saya senang dan bangga. kondisi tsb saya ulang tadi pagi setelah subuh…..hasilnya sama m a n t a p. Sekali lagi terima kasih yg tak terhingga pada Om Aries OmKicau dan smua penyayang makhluk ciptaan Allah SWT

    Wassalam aris

    • sama-sama om, kami atas nama omkicau merasa senang bisa membantu dan saling berbagi untuk semua penggemar burung di Nusantara

Komentar ditutup.