7. Kepudang halmahera atau Dusky oriole (Oriolus phaeochromus)

Kepudang halmahera mempunyai ukuran tubuh agak besar yaitu 25 – 26 cm, tubuhnya berwarna coklat seragam dengan tubuh bagian bawah berwarna lebih pucat atau lebih keabu-abuan dengan paruh berwarna hitam. penampilannya sangat mirip dengan burung cikukua hitam, hanya saja ukuran tubuh cikukua hitam lebih besar dengan bentuk paruh yang lebih tajam.
Spesies ini diketahui hanya hidup atau endemik Halmahera di Maluku Utara.
Berikut suara kicauan kepudang halmahera – DOWNLOAD.
Kepudang kuduk hitam | Kepudang Kerudung hitam | Kepudang muka hitam
Kepudang hutan | Kepudang tunggir zaitun | Kepudang bakau
Kepudang halmahera |Kepudang dada merah | Kepudang coklat
Kepudang timor | Kepudang seram
U
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT