Om Rizky Rian Saputra: Berkat TBB, murai dan kacer saya langsung ngeplong dan ngoceh

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Jumat (25/3) lalu, Om Rizky Rian Saputra mengirim email ke redaksi omkicau.com, ingin memberikan testimoni mengenai keandalan Testo Bird Booster (TBB), salah satu produk Om Kicau. Testimoni ini merupakan inisiatif pribadinya. Bahkan dia mengawali emailnya dengan kalimat begini:

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

“Salam kicau dari Pekanbaru. Sebelumnya, saya bukan orang yang disuruh, dibayar, atau apapun itu, untuk mengirimkan testimoni ini. Namun saya tergerak untuk menuliskan apa yang saya dapatkan dari pemakaian produk Om Kicau, khususnya TBB,” tuturnya.

Nah, berikut ini screenshoot email pembuka yang dikirim Om Rizky Rian Saputra.

testimoni om rizky rian saputra

Om Rizky mengakui selama ini dia senang mencoba berbagai produk untuk burung kicauan. Dia ingin melihat dan mengalami sendiri hasil dari produk yang sudah dipakainya.

“Sudah banyak merek yang saya coba, mulai dari yang (harganya) murah sampai yang mahal. Namun saya belum menemukan hasil yang memuaskan,” tambahnya.

rizky rian saputra
Om Rizky Rian Saputra

Cara mudah punya ribuan file MP3 suara burung, klik di sini.

Om Rizky ingin sekali murai batu yang dibelinya sejak trotol setahun lalu bisa ngeplong. Sebab murai tak kunjung ngurak, dan hanya ngeriwik saja. Itupun bisa dihitung frekuensi ngeriwiknya dalam satu hari.

Selain itu, Om Rizky juga punya seekor kacer yang loyo dan sama sekali tidak pernah bunyi. Hal inilah yang membuatnya aktif berburu produk untuk mengatasi murai batu dan kacernya itu.

Sebenarnya Om Rizky sudah lama mendengar dan membaca artikel mengenai produk TBB. Tetapi dia masih ragu untuk membelinya, karena khawatir hasilnya kembali tak memuaskannya.

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

Akhirnya, Kamis (24/3), dia memutuskan membeli produk TBB. Boleh jadi, dia terinspirasi Om Edwin Mastober, kicaumania asal Samarinda, yang murainya langsung gacor setelah dua kali diberi TBB (silakan cek di sini).

Kamis siang itu pula, Om Rizky langsung memberikan TBB untuk dua gaconya. Eh…, malamnya sudah bereaksi.

“Ini bukan bualan, dan saya tidak dibayar oleh siapapun. MB saya langsung ngeplong untuk pertama kalinya. Sang kacer sejak habis maghrib juga ngoceh dalam kerodong. Padahal sebelumnya loyo dan tak pernah bunyi,” tuturnya bangga.

kacer milik Om Rizky Rian Saputra
Kacer milik Om Rizky: Siang diberi TBB, malamnya langsung ngoceh.

Video mengenai kacer milik Om Rizky Rian Saputra bisa dilihat pada akun instagramnya: rizky_rian_saputra, atau cek di sini, atau unduh langsung di sini.

“Terimakasih Om Kicau. Terus munculkan produk-produk andalannya. Saya percaya sekali terhadap produk TBB,” tandasnya.

Penting: Burung Anda kurang joss dan mudah gembos? Baca dulu yang ini.

BURUNG SEHAT BERANAK PINAK… CARANYA? PASTIKAN BIRD MINERAL DAN BIRD MATURE JADI PENDAMPING MEREKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.