Pleci Suparman lima tahun moncer di tangan Om Ichsan Paris: Apa sih rahasianya?
Om Ichsan Paris dari 220 Volt JPC Jakarta boleh dibilang pleman sejati. Jauh sebelum kelas pleci popular, dia sudah aktif turun ke lapangan. Bahkan jagoan […]
Om Ichsan Paris dari 220 Volt JPC Jakarta boleh dibilang pleman sejati. Jauh sebelum kelas pleci popular, dia sudah aktif turun ke lapangan. Bahkan jagoan […]
Musim hujan sudah tiba! Burung-burung kicauan di alam liar secara instinctive dapat beradaptasi terhadap kondisi musim hujan. Namun tidak demikian dengan burung-burung yang dipelihara dalam sangkar, […]
Sejak maraknya kelas pleci dalam berbagai lomba burung kicauan, sekitar awal tahun 2010, nama pleci Ducati Monster kerap masuk daftar juara. Bahkan sampai saat ini, […]
Festival Pleci Nasional 2015 berlangsung meriah di Museum Kretek Kudus, Minggu (29/11). Even ini digelar dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Ke-466 Kota Kudus. Para peserta […]
Memancing burung pleci agar rajin berbunyi bisa dilakukan melalui berbagai cara, termasuk memutarkan audio burung betina maupun koloninya. Ada juga cara lain yang cukup efektif, […]
Dari beragam jenis burung pleci atau kacamata yang ada di jagad ini, hanya ada satu spesies yang baru dikenal oleh dunia luas, yaitu kacamata togian. Spesies […]
Burung-burung kecil seperti pleci dan ciblek makin digemari kalangan kicaumania di berbagai daerah di negeri ini. Bahkan di Jambi ada komunitas penggemar dua burung kecil […]
Memelihara burung pleci agar cepat gacor tentu butuh waktu tersendiri, juga kesabaran dan perawatan yang rutin. Apalagi jika pleci dipeliharanya sejak bakalan dan pernah tinggal […]
Kontes Pleci Berkicau di Gantangan Pantura BC, Pasar Bawang Sengon, Kecamatan Tanjung, Brebes, Minggu (1/11) lalu, berlangsung semarak. Sebanyak 477 peserta mengikuti even ini. Mereka […]
Sebagian plecimania lebih senang merawat burung yang dibelinya sejak bakalan, bahkan dari kandang ombyokan. Apabila burung sudah jadi, apalagi mampu berprestasi di arena lomba, maka semua jerih-payah saat […]
Over birahi merupakan kondisi anomali (tidak umum) namun biasa dialami burung-burung yang dipelihara di dalam sangkar. Hal ini terjadi akibat adanya ketidakserasian antara kondisi fisiologis burung […]
Burung pleci yang paling banyak dicari adalah jika ia mempunyai suara ngalas, ngerol, namun dibawakan dengan suara cukup keras. Pleci dengan karakter vokal seperti itulah […]
@omkicau.com