Resep 2: Pakan racikan egg food untuk burung kenari
Bahan baku yang digunakan:
- 8 sendok teh remah biskuit (biskuit yang dihancurkan lalu dibuat bubuk).
- 1 butir kuning telur rebus, yang telah dilembutkan / dihancurkan.
- 1 sendok teh maw seed atau poppy seed.
Proses pembuatan:
Campurkan semua bahan dalam satu wadah, lalu diaduk-aduk hingga bercampur merata. Setelah itu, pakan bisa diberikan langsung kepada burung. Sisanya disimpan dalam lemari pendingin.
Note: Resep 2 mirip dengan resep 1. Bedanya, pada resep 2, kuning telur dalam kondisi dilembutkan, bukan dipotong kecil-kecil.
Lihat resep lainnya:
Resep 1 | Resep 2 | Resep 3 | Resep 4 | Halaman Awal
Selamat mencoba, semoga bermanfaat.
Mlm om,sy punya mb muda hutan yg blm bunyi,cuma bunyi kik kik saja,bgmana caranya agar cpt bunyi ya om? Mohon pencerahannya,trims.
Silakan masuk menu Curhat Burung om