Standar penilaian lomba burung Silobur-KM 2016: Umum dan per jenis burung

KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Standar Penilaian Cucak Hijau

Latpres Kraton Enterprise Depok

Cucak hijau berpotensi menjadi juara apabila memiliki irama lagu yang ngeroll, disertai tonjolan dan tembakan yang tajam dan keras, serta speed rapat yang divariasikan dengan berbagai (banyak) isian yang selaras dengan irama lagu.

Volumenya juga harus keras, tembus, dengan power yang besar. Suaranya terdengar kristal, tajam, panjang, disertai dengan tembakan-tembakan. Selain itu, durasi kinerjanya pada awal, tengah, dan akhir minimal mencapai 80% dari total waktu penilaian.

Lihat juga penilaian lomba untuk jenis burung lainnya:

Murai Batu | Kacer | Lovebird | Kenari | Branjangan

Cendet | Anis Merah | Anis Kembang | Ciblek | Pleci

Kembali ke Halaman Awal