KETIK DI KOLOM BAWAH INI 👇🏿 SOLUSI MASALAH BURUNG YANG PINGIN ANDA CARI…

Selamat datang kawan.

Cara gampang mencari artikel omkicau.com, klik di sini.

Untuk yang baru saja bergabung, mari gunakan halaman Curhat/FAQ  (Frequently Asked Questions – pertanyaan yang sering disampaikan dan jawabannya) ini sebagai sarana untuk Anda yang pengin curhat soal burung, perawatan burung, penangkaran burung dan  berbagai hal tentang burung. Silakan tulis pertanyaan atau tanggapan.

Maaf menyela, kalau burung Anda kondisi ngoss terus dan pengin jadi joss, gunakan TestoBirdBooster (TBB), produk spesial Om Kicau untuk menjadikan burung ngoss jadi joss...

Berikut ini adalah pertanyaan-pertanyaan yang paling sering diajukan pengunjung OmKicau.com:

1. Bagaimana cara membuat burung menjadi gacor.

Jawaban:

Syarat utama burung gacor adalah sehat, baik fisik maupun mental. Sehat itu ada dua. Sehat mental dan sehat fisik. Burung yang mentalnya drop, pasti macet atau kalau bunyi sangat-sangat tidak memuaskan. Itu sama juga dengan burung yang tidak sehat secara fisik. Pasti bermasalah sebagai kicauan dan juga bermasalah di kandang penangkaran.

Agar burung Anda sehat mental, jauhkan dari hal-hal yang membuat dia tertekan. Misalnya perilaku kasar pemelihara, burung lain yang lebih superior, dan predator bagi burung di sekeliling rumah, misalnya kucing, anjing dan juga tikus. Agar burung Anda sehat fisik, hilangkan segala gangguan dan ancamannya. Untuk detail jawawan atas pertanyaan di atas, bisa dibaca pada tulisan di tautan ini (klik saja tautannya):

https://omkicau.com/rahasia-burung-jawara/

2. Bagaimana menangani BURUNG BAKALAN agar segera bunyi?

Jawaban:

Burung bunyi sebagaimana penjelasan pada pertanyaan nomer 1, adalah burung yang sehat. Untuk burung bakalan (baru saja didapat melalui penangkapan di hutan), maka burung tersebut adalah burung yang tidak sehat secara mental. Dia tertekan karena berada pada lingkungan baru. Agar burung menjadi terbiasa dengan lingkungan manusia, maka lakukan PROSES PENJINAKAN. Bagaimana cara menjinakkan bisa dibaca di tulisan pada tautan ini (klik saja):

https://omkicau.com/2008/10/cara-membuat-burung-jadi-jinak/

3. Mengapa burung saya tiba-tiba macet bunyi?

Jawaban:

Pertanyaan ini sesungguhnya sama dengan pertanyaan nomer 1. Hanya saja biasanya ini adalah pertanyaan berkaitan dengan burung yang semula gacor, kemudian pindah tempat dan sebagainya. Untuk jawaban atas pertanyaan ini, Anda bisa membaca pada tautan ini:

https://omkicau.com/2009/10/faktor-faktor-penyebab-perubahan-performa-burung/

4. Mengapa burung saya yang gacor sering turun tangkringan dan tidak mau bunyi lagi?

Jawaban:

Lihat tulisan di tautan ini (klik saja):

https://omkicau.com/2009/05/kalau-burung-berhenti-bunyi-dan-turun-tangkringan/

5. Bagaimana menangani burung yang sedang mabung?

Jawaban:

Lihat tulisan di tautan ini (klik saja):

  1. https://omkicau.com/2009/02/a-q-molting-mabung-ngurak-nyulam-pada-burung/.

Selain itu, Anda perlu juga membaca tulisan ini (klik saja):

Dapatkan aplikasi Omkicau.com Gratis... Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk Android di Google Play Dapatkan Aplikasi Omkicau untuk iPhone di App Store

https://omkicau.com/2009/12/15/mengapa-metionin-dan-sistin-perlu-diberikan-selama-burung-molting/

6. Kapan burung saya bisa dan siap bunyi lagi atau dilombakan atau juga ditangkar?

Jawaban:

Lihat tulisan di tautan ini (klik saja):

https://omkicau.com/2009/02/grafik-performa-burung-penangkaran-dan-lomba/

7. Bagaimana menangani kenari yang kegemukan?

Jawaban:

Lihat tulisan di tautan ini (klik saja):

https://omkicau.com/2009/01/kenari-jatuh-treatmen-mentimun-dan-pakan/

8. Bagaimana menangani kacer mbagong atau nguda laut?

Jawaban:

Lihat tulisan di tautan ini (klik saja):

https://omkicau.com/2009/02/lagi-lagi-kacer-mbagong/

9. Burung saya jantan atau betina?

Jawaban:

-Untuk burung secara umum lihat tulisan ini (klik saja):

https://omkicau.com/2009/01/lagi-soal-perbedaan-burung-jantan-dan-betina/

-Untuk lovebird, bisa dilihat tulisan ini (klik saja):

https://omkicau.com/2009/12/membedakan-jenis-kelamin-lovebird/

  • Berkaitan dengan masalah ini, perlu juga dibaca bagaimana cara meraba supit urang untuk menentukan jenis kelamin burung. Klik saja di sini:

https://omkicau.com/2010/01/di-mana-tempat-supit-urang-penanda-jenis-kelamin-burung-berada/

10. Bagaimana melatih burung makan voer dan  makan buah.

Jawaban: = Untuk melatih makan voer, jika burung pemakan buah, maka buah (pepaya atau pisang) dikupas dan dimasukkan ke wadah pakan. Penyet-penyetkan sedikit voer ke atas buah dan tabur secukupnya di atasnya. Burung akan makan buah dan sesekali terkena voer. Sekitar seminggu kemudian burung suidah hafal bau voer dan ketika kita coba tidak diberi buah, biasanya sudah mau makan voer-nya.

= Untuk melatih burung makan buah, lakukan hal yang sama di atas dan ketika nanti voernya diambil, burung sudah mau makan buah.

= Untuk pemakan serangga agar mau makan voer, maka campurkan voer dan kroto. Semakin lama jatah kroto dikurangi dan selama pelatihan jangan diberikan makanan tambahan lain (seperti jangkrik dsb), maka nantinya burung akan segera mau makan voer.

Anda bisa juga mencari artikel tertentu dengan melihat daftar seluruh artikel omkicau.com di sini:

https://omkicau.com/isi-omkicau-com/

Jika Anda mengalami masalah dalam merawat burung, sebaiknya Anda sudah membaca artikel-artikel di kategori referensi, dengan tautan di sini:

https://omkicau.com/category/burung/tips-dan-referensi/

CATATAN: HALAMAN CURHAT INI ADALAH VERSI BARU DARI HALAMAN CURHAT LAMA. HALAMAN LAMA SUDAH TIDAK DIGUNAKIAN KARENA SUDAH ADA RIBUAN KOMENTAR DAN PERTANYAAN DI SANA SEHINGGA TERLALU LAMA LOADINGNYA JIKA DIBUKA.

Cara gampang mencari artikel di omkicau.com, klik di sini.

49 Comments

    • lebih amannya di gantang di tempat yang aman dari jangkauan tikus atau predator lainnya, serta tidak sering terkena angin secara langsung.

  1. Om, mau nanya donk, saya baru beli love bird 1 mg lalu, burung nya lincah, makan oke, berkicau rajin pagi hari tapi kalau malam tidur kepala diselipkan di belakang sayap, kenapa ya?

  2. salam om kicau
    om kicau tolong saya, saya sedang sedih burung pleci saya paruhnya yang bawah tidak mau nutup kira kira bagaimana solusinya ya?

  3. Mau tanya om kicau..kalau benjolan wnra biru kehitaman dibagian sekitar perut burung itu benjolan apa ya( pada anakan trucukan)?cara penanganannya bagaimana

  4. Selamat sore om kicau dan salam sejahtera.
    Om,saya dirumah lagi pelihara falk,ada yg sudah dewasa,remaja dan piyik,untuk dewasa sampai saat ini tidak pernah ada masalah yg berarti.
    Permasalahan sering datang dati falk remaja dan piyik.
    Sering falk saya itu tertunduk lesu,nafsu makan berkurang banyak bahkan sampai tidak mau makan,keadaan jadi bertambah buruk bahkan sampai mati bila saya loloh pakai sepet,tembolok terlihat mengembang tidak seperti biasanya,nafas tersengal-sengal,kepala dibawah terus,dan tidak lama pasti mati.
    Saya mohon pencerahannya,apa yg perlu dilakukan bila hal seperti itu terulang kembali,apa yg perlu saya sediakan untuk pengobatannya,apa nama obat dan beli dimana.
    Atas waktu dan jawaban yg diberikan,saya ucapkan banyak terimakasih.
    Semoga tambah sukses.

  5. Salam om kicau…
    Mb saya ketika dilombakan sering nabrak sangkar/ngeruji ngejar musuh.Selama ini yg sudah sy lakukan mengurangi Ef dan 1 minggu mandi malam 2x. Tp blm ada perubahan. Ktika dirumah dan msk arena gacor..tp bgt naik cm klabakan. Mhn pencerahanya..sukses sll oo kicau

  6. kalau untuk keduanya sepertinya belum om, mau lebaran buat sangu ponakan di kampung hehe..tapi ada yg bilang kalau trotolan dimasterin cililin langsung mental nya jadi down apa benar seperti itu?

    saya jg masih ragu apa bisa rawatan 2 trotol (balak vs medan) digantung secara berdampingan bisa berhasil dan tidak menimbulkan efek samping misal mental salah satu jadi drop? karena keterbatasan ruang jg untuk gantungan burung cm bisa di teras rumah (maklum tipe 36 hehe)

    mohon sarannya

  7. Om Kicau mohon pencerahan, saya ditawari trotol MB balak 6 usia 1 bulan (indukan blacktail jantan x medan betina) dan juga cililin coklat rajin. Di rumah saya sudah ada trotol medan umur 3 minggu. masteran cuma ada kenari gacor rencana mau nambah LB habis lebaran

    lebih baik pilih trotol balak atau cililin? burung cuma bisa ditaruh di teras kanopi rumah.

    Kalau dibandingin antara MB medan dan balak lebih unggul yg mana ya dari volume, durasi, mental, cepat lambat proses penyerapan suara master dan harga kedepan ketika sudah jadi?

    Kalau ada artikel yg membandingkan medan vs balak / kelebihan kekurangan balak 2,4,6, dan 8 bisa disertakan. Terima kasih om

    • balak tidak bisa dijadikan patokan untuk menentukan kualitas burung om, karena banyak faktor yang bisa membuat burung menjadi lebih bagus misalnya faktor keturunan trah prestasi atau bukan, pola pemasteran, konsistensi perawatan, pola pelatihan, dan masih banyak lagi dan itu bisa dilatih sejak burung masih usia trotol. masalah pemilihan burung trotol balak atau cililin, kalau om suka keduannya bisa dibeli semuannya saja hehehe.

  8. Saya mau tanya nihhh….. apa penyebab utama anakan kacer di alam liar bisa hilang dari sarangnya… padahal sebelum mau saya ambil burung itu masih ada n setelah 5 hari mau saya ambil burungnya malah gak ada…

  9. Malem om.
    Saya mau tanya nih.
    Murai saya jarang bunyi nya kalo di rumah.apakah murai saya bisa di gantangkan kalo kondisi seperti itu om

    • apabila umurnya sudah mapan atau minimal 3x mabung, bisa mulai coba di kenalkan ke gantangan om sekaligus untuk memahami karakternya.

  10. Om maaf mau tanya, jangkrik untuk pakan burung murai diberi makan pellet Takari apakah boleh om untuk tambahan gizi pada jangkrik dan apakah ada efeknya? Karna jangkrik2 pada doyan makan voer tersebut, soalnya saya pernah baca artikel om kicau klo jangkrik sebaiknya jangan diberi makan voer burung. Terimakasih

    • Cara pakai Kitolot Plus cair untuk botol spray, spray disarankan untuk diberikan kepada burung yang terkena peradangan umum (bukan karena snot) dan juga untuk pengobatan burung katarak sehingga burung tidak perlu dipegang. Untuk peradangan, berikan selama 3-5 hari. Untuk katarak, berikan sepekan dua kali selama sebulan. Sehari bisa diberikan 1 atau 2 kali terapi pengobatan dengan kitolot spray.

  11. malam om..
    beberapa bulan ini cendet saya sering mengembangkan bulunya dan tidak mau bunyi,
    bagaimana cara menanggani nya agar cendet sy mau bunyi lagi
    mkasih

  12. Hallo omkicau, selama 3 tahun ini saya slalu menggunakan ascaristop untuk basmi cacing yang bersarang pada pencernaan burung, terbukti ampuh om.

    Tapi saya mau tanya, kalau untuk basmi cacing yang bersarang pada tenggorokan burung, apa bisa juga dengan ascaristop atau ada obat yang lain dari produk omkicau?
    Mohon pencerahannya om

    Sukses slalu tuk omkicau

  13. Om mohon pencerahan, MB saya setelah selesai mabung dibawa ke gantangan gk mau ngotot, sujud ke juri tp gk bunyi klo bongkar isian pun pelan banget gk seperti dulu sebelum mabung, gmn terapinya Om? Thx
    Best regards ??

Sampaikan Pertanyaan / Komentar Anda.